Langsung ke konten utama

New Post

Sibuk atau Produktif

Sibuk atau Produktif Istilah sibuk atau produktif tak melulu identik dengan perempuan pekerja atau wanita karier. Seorang full time mom  atau ibu rumah tangga juga sangat bisa terjangkiti istilah happening ini. Adalah hal yang lazim, pada zaman internet of things saat ini, perempuan dan semua orang bisa bekerja dan berkarya dari mana saja. Dari rumah, cafe , perpustakaan, kamar hotel, dapur, gudang dan bahkan dari taman bermain, Semua bisa 'bekerja' dengan atau tanpa tersambung dengan internet. Tak lagi terkotak-kotak pada ruang kerja, kubikel, kantor atau pabrik. Sebab itulah seorang perempuan atau ibu rumah tangga, sangat bisa bekerja atau produktif dari rumah. Caranya? Mari kita maknai dulu arti kata produktif! Sibuk atau Repetisi Tak Berujung Peran seorang ibu rumah tangga tentu jamak. Disamping sebagai individu, juga melekat peran sebagai istri, ibu, saudara, anak dari orang tuanya. Beragam peran yang diemban oleh ibu rumah tangga berkonsekuensi dari banyaknya tugas pera

Tantangan 30 Hari Fase Kepompong #day1

 Jurnal Tahap Kepompong #day1


#latihankonsistensi


Tantangan: one day one tools 

Blog sudah berhasil dibentuk namun tampilannya masih kurang menarik (menurutku). Kurangnya eksplorasi tools jadi salah satu sebabnya. Tempo lalu, pada tahap ulat-ulat, menyimak tutorial dan prakteknya sempat terhenti. Nah, pada tahap kepompong ini ingin fokus praktek dari tutorial blogging yang sudah disimak. Minimal satu tools/ satu progress yang dipraktekkan pada blog. 

Hari pertama
Saya tuntas menyimak tutorial blogging dari Helena, mahasiswi Hexagon City pada record live sharing-nya https://www.facebook.com/watch/live/?v=2884555688468184&ref=watch_permalink

Saya praktekkan tools yang memberi title dan deskripsi title pada settingan gambar yang di-add. Menurut mbak Helena, hal tersebut bisa meningkatkan SEO gambar/foto yang dipasang di postingan blog. Jadi, jangan dibiarkan gambar/foto postingan tidak berjudul.

I'm satisfying karena tuntas menyimak tutorial live record-nya selama 60 menit (sembari setrika, hahaha) kemudian praktek salah satu tipsnya. 

Badge Tantangan 30 Hari
Badge Tantangan 30 Hari #day1
Satisfactory!

#institutibuprofesional

#hutankupucekatan

#tahapkepompong

#latihilmunya30hari



Komentar

Postingan Populer